
Anna Angenend adalah seorang ibu rumah tangga dengan seorang anak balita. Sebagai seorang ibu, ia harus mengalami hari-hari penuh kesibukan khas ibu muda. Ana yang juga seorang fotografer ini menuangkan kehidupan sehari-harinya dalam sebuah karya fotografi berjudul “Mom Life”, dimana Anna memperlihatkan kekacauan, kebisingan, hari-hari tanpa tidur yang merepotkan harus dilaluinya bersama sang gadis kecilnya Mia yang baru berusia dua tahun. Namun, dengan segala kekacauan itu, Anna merasakan cinta dan kenyamanan yang spesial di rumahnya bersama si kecil.
Info: Facebook | annaangenend.com